Reza Arap Go Public dengan Rachel Florencia, Hanya 4 Bulan Setelah Cerai dari Wendy Walters

Empat bulan setelah cerai dari Wendy Walters, Reza Arap disebut umumkan hubungan dengan Rachel Florencia.

Firman Doni
Kamis, 23 Maret 2023 | 19:23 WIB
Reza Arap Go Public dengan Rachel Florencia, Hanya 4 Bulan Setelah Cerai dari Wendy Walters
Reza Arap di Pengadilan Negeri Jakarta Utara, Jumat (25/11/2022) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo] (Suara.com/Adiyoga Priyambodo)

Reza Arap diduga telah memiliki kekasih baru setelah empat bulan bercerai dari selebgram Wendy Walters pada Oktober 2022 lalu. Pacar baru Reza Arap ini disebut-sebut adalah Rachel Florencia.

Rumor hubungan Reza Arap dengan Rachel Florencia terungkap lewat unggahan Instagram Story salah satu temannya, @tierison, pada Rabu (22/3/2023).

Dalam unggahannya itu, terlihat Reza Arap sedang berkaraoke dengan teman-temannya, dan gamers tersebut tampak dekat dengan Rachel Florencia.

Terlebih teman yang merekamnya itu mengatakan bahwa akhirnya Reza Arap dan Rachel Florence go public atau berani mengakui hubungannya ke publik.

"Akhirnya go public ya grats guys @ybrap @rchelcia," bunyi keterangan dalam video tersebut.

Fakta Rumah Tangga Wendy Walters dan Reza Arap (instagram/@ybrap)
Fakta Rumah Tangga Wendy Walters dan Reza Arap (instagram/@ybrap) (sumber:)

Tak hanya itu, Instagram Story ini pun di-repost oleh Reza Arap. Mantan suami Wendy Walters itu kemudian mengunggah foto dirinya dengan Rachel Florencia di feed Instagram dengan caption, "86."

Melihat unggahan ini, warganet banyak yang kurang setuju. Mereka merasa Rachel Florencia terlalu cantik untuk Reza Arap.

Rachel Florencia sendiri merupakan mantan dari aktor Bio One. Mereka sempat go publik pada Agustus 2022 lalu.

Baca Juga:Pernah Menikah dan Cerai, Ternyata Alshad Ahmad Sudah Tonton Film Porno Sejak SD

Entertainment

Terkini

Komplotan pencuri baut proyek kereta cepat Jakarta - Bandung ditangkap di Karawang.

News | 22:26 WIB

Dua kapal perang China sudah tiba di Selat Makassar sejak 4 Juni 2023.

News | 22:10 WIB

Viral kabar bahwa Swedia mengakui seks sebagai olahraga dan akan gelar kejuaraan seks Eropa.

Olahraga | 19:32 WIB

Ponpes Al Zaytun Halalkan Zina

Komunitas | 18:46 WIB

'Saya Rebecca Klopper, memohon maaf yang sebesar-besarnya atas kegaduhan tersebut.'

Entertainment | 18:38 WIB

Aldi Taher menyerang balik Deddy Corbuzier usai disindir bakal pindah negara apabila dia sah jadi anggota DPR.

Entertainment | 18:27 WIB

Elly Sugigi menyebutkan bahwa dirinya memberikan satu anaknya di masa-masa sulit hidupnya.

Entertainment | 18:13 WIB

Puan Maharani ajak Kaesang masuk PDIP.

News | 18:12 WIB

Skandal video Rebecca Klopper berdurasi 47 detik yang viral di media sosial membuat publik bertanya-tanya soal kelanjutan hubungan pacaran dengan Fadly Faisal.

Entertainment | 18:03 WIB

Demokrat kembali mendesak Koalisi Perubahan segera mengumumkan bacawapres Anies.

News | 17:58 WIB

Kami harapannya ditahan 2,5 tahun minimal harapan kami. Tapi jaksa penuntut umum telah menerapkan 1,3 tahun, kata Verawati.

Metropolitan | 02:40 WIB

Bukan hanya satu kali, hampir tiap tahun Pemerintah Provinsi DKI dihadapi masalah yang sama.

Metropolitan | 00:05 WIB

"Korban yang meninggal dunia luka di bagian kepala dan pinggang," ujar Komarudin.

Metropolitan | 21:08 WIB

Dubes AS Sung Y Kim menyatakan bersedia membuka penutup jalur pedestrian yang selama ini memblokade trotoar di depan Kantor Kedubes.

Metropolitan | 20:13 WIB

"Dia telah melakukan aksi yang sama sejak umur 14 tahun sampai dengan sekarang sebanyak 30 kali di Jakarta dan sekitarnya," ujar Vokky.

Metropolitan | 18:49 WIB

Krisdayanti dan Geni Faruk tampil anggun dalam balutan gamis bernuansa biru.

Gosip | 22:00 WIB

Benarkah Mulan Jameela memberi pesan terakhir untuk Maia Estianty?

Gosip | 21:45 WIB

Lolly dan dua adiknya diketahui punya ayah berbeda-beda.

Gosip | 21:30 WIB

Sabrina Chairunnisa membahas kebiasaannya melirik seseorang yang kerap memicu kesalahpahaman.

Gosip | 21:15 WIB

Dalam konferensi pers, Rebecca Klopper tidak membuka pertanyaan untuk wartawan.

Gosip | 20:45 WIB
Tampilkan lebih banyak